Identifikasi Jenis Mangrove Di Desa Niela Kecamatan Kur Selatan Kota Tual

Tatroman, Bilal (2020) Identifikasi Jenis Mangrove Di Desa Niela Kecamatan Kur Selatan Kota Tual. Skripsi thesis, IAIN Ambon.

[img] Text
BAB I, III, V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
FULL SKRIPSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di dunia dengan luas wilayah sebesar 1,904,569 km yang terdiri dari 17.508 pulau yang membentang sepanjang 5.120 km dari timur ke barat dengan garis pantai sepanjang 81000 km dan luas laut 3,1 juta km2 atau 62% dari luas teritorial Indonesia. Kondisi kepulawan ini menyebabkan terjadinya ekosistem yang beragam. Ekosistem yang beragam ini selanjutnya menciptakan diferesiasi atau keragaman flora dan fauna yang sangat tinggi terutama ekosistem manngrove. Berdasarkan luas kawasan, hutan mangrove, indonesia merupakan hutan mangrove terluas di dunia. Data tersebut di atas menunjukkan betapa besar potensi bahari yang dimiliki Indonesia, baik dari segi ekologis, ekonomi, sosial maupun politik. Negeri kepulauan, selayaknya menjadi negeri maritim yang mampu bersaing dengan dunia global dan mampu menyejahterakan bangsanya. Tujuan penelitian untuk mengetahui Untuk mengetahui Untuk mengetahui jenis tumbuhan mangrove yang terdapat di Desa Niela Kecamatan Kur Selatan Kota Tual. Tipe penelitian deskriptif kualitatif untuk menggambarkan menggambarkan tentang mangrove yang terdapat di Desa Niela Kecamatan Kur Selatan Kota Tual. Penelitian ini di lakukan pada tanggal 24 Oktober samapi dengan 24 November 2019. Hasil penelitan menunjukan bahwa terdapat 5 spesis mangrove dari 2 ordo (marga) yang hidup di kawasan Desa Niela yaitu. Avicennia marina, Rhizophora mucronata, Sonneratia alba (Smith), Bruguiera gymnorrhiza, dan Lumnitzera racemosa.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Pembimbing: Pembimbing I : Rosmawati T, M. Si / Pembimbing II : Irvan Lasaiba, M. Biotech
Uncontrolled Keywords: Mangrove
Subjects: Pendidikan Biologi
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Yunita Febriani
Date Deposited: 19 Feb 2021 02:10
Last Modified: 19 Feb 2021 02:10
URI: http://repository.iainambon.ac.id/id/eprint/1088

Actions (login required)

View Item View Item