Analisis kandungan Protein pada produk olahan Alga Eucheuma cottoni

Kilbaren, Siti Rahma (2017) Analisis kandungan Protein pada produk olahan Alga Eucheuma cottoni. Skripsi thesis, IAIN AMBON.

[img] Text
FULL SKRIPSI_58.pdf
Restricted to Registered users only

Download (840kB)
[img] Text
BAB I,III,V_58.pdf

Download (843kB)

Abstract

Budidaya alga merah (Eucheuma cottonii) di Maluku sudah banya akan tetapi belum ada yg memproduksi alga merah (Eucheuma cottoni) sebagai produk berupa makanan yang bernilai gizi seperti dodol,selai dan sirup. Untuk itu Penenlitian ini bertujuan untuk mengetahui uji organoleptic produk bahan alga (Eucheuma cottoni) yaiu pada dodol,sirup dan selai berdasarkan rasa, tekstur dan aroma, dan menganalisis kandungan protein pada produk olahan dodol,sirup dan selai yang berbahan dasar alga. Tipe penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan menggunakan pendekatan eksperimen laboratorium untuk mengetahui kadar protein pada dodol,selai dan syirup yang berbahan dasar alga (Eucheuma cottoni). Hasil penelitian membuktikan bahwa, selai mempunyai kandungan protein tertinggi yaitu 0,194 dalam setiap gramnya, sirup mempunyai kandungan protein yaitu 0,081 dan dodol mempunyai kandungan protein yaitu 0,062

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Pembimbing: Pembimbing I; Nur Alim Natsir, M.Si. Pembimbing II; Surati, M.Pd.
Uncontrolled Keywords: Analisis kandungan Protein Alga Eucheuma cottoni
Subjects: Pendidikan Biologi
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Usemahu Abdullah
Date Deposited: 11 May 2020 06:01
Last Modified: 11 May 2020 06:01
URI: http://repository.iainambon.ac.id/id/eprint/344

Actions (login required)

View Item View Item