Peranan Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kinerja Guru di SMP Negari 1 Lumoy Kecamatan Ambalau Kabupaten Buru Selatan

Bahta, Umi (2014) Peranan Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kinerja Guru di SMP Negari 1 Lumoy Kecamatan Ambalau Kabupaten Buru Selatan. Skripsi thesis, IAIN Ambon.

[img] Text
BAB I, III, V.pdf

Download (6MB)
[img] Text
FULL SKRIPSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (20MB)

Abstract

Dalam pendidikan formal kepala sekolah merupakan komando. Oleh karena itu, seorang kepala sekolah harus menguasai dan mampu mengambil segala kebijakan dan keputusan yang bersifat memperlancar demi meningkatkatkan kualitas pendidikan. Secara langsung kepala sekolah berhubungan erat terhadap kelangsungan belajar mengajar. Tipe penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah tipe penelitian deskriptif kualitatif. Dapat ditarik kesimpulan bahwa peranan kepala sekolah dalam meningkatkan kinerja guru di SMP Negeri 1 Lumoy masih sangat kurang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Pembimbing: Pembimbing I : Ummu Sa'idah, M. Pd. I / Pembimbing II : Maimuna, M. A
Uncontrolled Keywords: Kepala Sekolah Kinerja Guru
Subjects: Pendidikan Agama Islam
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Yunita Febriani
Date Deposited: 26 Oct 2023 00:51
Last Modified: 26 Oct 2023 00:51
URI: http://repository.iainambon.ac.id/id/eprint/3892

Actions (login required)

View Item View Item