Analisis Manajemen Keuangan Keluarga Nelayan Tradisional di Dusun Tanjung Desa Liang Kabupaten Maluku Tengah Perspektif Keuangan Syariah

Muhammad, Sukhaebah (2023) Analisis Manajemen Keuangan Keluarga Nelayan Tradisional di Dusun Tanjung Desa Liang Kabupaten Maluku Tengah Perspektif Keuangan Syariah. Skripsi thesis, IAIN Ambon.

[img] Text
Halaman Awal.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Bab 1.pdf

Download (235kB)
[img] Text
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (405kB)
[img] Text
Bab 3.pdf

Download (177kB)
[img] Text
Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (553kB)
[img] Text
Bab 5.pdf

Download (88kB)
[img] Text
Daftar Pustaka - Lampiran.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui; untuk mengetahui manajemen keuangan keluarga nelayan tradisional di Dusun Tanjung Desa Liang Kabupaten Maluku Tengah dan untuk mengetahui analisis manajemen keuangan keluarga nelayan tradisional di Dusun Tanjung Desa Liang Kabupaten Maluku Tengah perspektif keuangan syariah. Jenis penelitian adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Waktu penelitian dari tanggal 16 November sampai dengan 16 Desember 2022. Informan dalam penelitian ini berjumlah 10 orang. Tehnik yang digunakan dalam penelitian ini antara lain; observasi, wawancara dan dokumentasi dan analisis data yang digunakan yakni dengan menggunakan deskripsitif meliputi, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian terkait dengan manajemen keuangan keluarga nelayan tradisional di Dusun Tanjung Desa Liang Kabupaten Maluku Tengah Perspektif Keuangan Syariah menunjukkan bahwa: 1. Manajemen keuangan keluarga nelayan tradisional di Dusun Tanjung Desa Liang Kabupaten Maluku Tengah dilihat dari pengetahuan manajemen keuangan nelayan sebagai; 1). Pendapatan nelayan digunakan untuk konsumsi/atau kebutuhan sehari-hari, 2). Pendapatan nelayan digunakan untuk tabungan, dan 3). Pendapatan nelayan digunakan untuk investasi. Hal ini dikarenakan pendapatan yang tidak menentu, namun kegiatan untuk menambung dan investasi dilakukan dengan baik dari pendapat dari hasil melaut oleh para suami. 2. Manajemen keuangan keluarga nelayan tradisional di Dusun Tanjung Desa Liang Kabupaten Maluku Tengah bila dilihat dari perspektif keuangan syariah harus diketahui oleh keluarga para nelayan agar pengelolaan keuangan dapat dikembangkan dan di data secara baik sehingga menjadikan pembelajaran kepada keluarga (anak-anak) mereka dikemudian hari terkait denganmanajemen keuangan yang baik dan benar.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Pembimbing: Dr. Mar'atun Shalehah, M.Si / Arizal Hamizah, M.Si
Uncontrolled Keywords: Manajemen Keuangan, Nelayan, Keuangan Syariah.
Subjects: Keuangan Islam
Keuangan Syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Manajemen Keuangan Syariah
Depositing User: La Iba
Date Deposited: 07 Dec 2023 05:36
Last Modified: 07 Dec 2023 05:36
URI: http://repository.iainambon.ac.id/id/eprint/4086

Actions (login required)

View Item View Item