Buton, Noni Hapsari (2023) Peran Bank Indonesia dalam Menjaga Kestabilan Nilai Tukar Rupiah dalam Prespektif Ekonomi Islam. Skripsi thesis, IAIN AMBON.
Text
Cover Skripsi Noni.pdf Download (618kB) |
|
Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf Download (514kB) |
|
Text
BAB II LANDASAN TEORI.pdf Download (499kB) |
|
Text
BAB III METODE PENELITIAN.pdf Download (341kB) |
|
Text
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf Restricted to Registered users only Download (638kB) |
|
Text
BAB V PENUTUP.pdf Download (218kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKAN.pdf Download (152kB) |
Abstract
Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui Peran BI (Bank Indonesia) Dalam Menjaga Stabilitas Nilai Tukar Rupiah dan mengetahui Tinjauan Ekonomi Islam Terhadap Peran Bank Indonesia Dalam Menjaga Stabilitas Nilai Tukar Rupiah.Jenis penelitian Dalam penelitian ini, menggunakan metode penelitian studi kepustakaan. peneliti dalam penulisan skripsi ini menggunakan teknik pengumpulan data berupa studi studi kepustakaan yang dilakukan seacara offline, yaitu menghimpun data studi kepustakaan secara langsung dari buku-buku, karangan ilmiah, jurnal-jurnal yang dibutuhkan dalam penelitian ini dengan mengunjungi perpustakan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Ambon dan perpustakaan daerah. Berdasarkan dari hasil analisis Pemerintah melalui Bank Indonesia berusaha umtuk mempengaruhi pergerak nilai tukar memalui kebijakan dan tindakan yang sesuai dengan tujuan perekonomia dan stabilitas mata uaag. Peran bank Indonesia mengstabilkan nilai tukar rupiah yaitu dengqan menetapkan BI-7 Day Reverse Repo Rate. BI-7 Day (Reverse) Repo Rate (BI7DRR) adalah suku bunga acuan yang ditetapkan Bank Indonesia sebagai Bank Sentral setiap bulannya yang diumumkan kepada public melaui rapat dewan gubernur. Pandangan ekonomi islam memberikan perspektif yang unik dalam menjaga kestabilan nilai tukar rupiah. Yaitu 1) Keadilan dan Stabilitas Nilai Tukar : ekonomi islam menekankan prinsip keadilan dan stabilitas dalam urusan ekonomi. 2) Pengawasan Terhadap Manipulasi dan Ribawi : Dalam ekonomi islam, praktik manipulasi dan ribawi (riba) diharamkan. Bank Indonesia memiliki peran dalam mengawasi dan mencegah praktik spikulasi dan manipulasi yang dapat mempengaruhi nilai tukar rupiah. 3) penyediaan likuiditas halal : dalam ekonomi islam, penting untuk memastikan bahwa likuiditas yang disediakan oleh bank Indonesia bersifat halal dan tidak melibatkan praktik riba, 4) koordinasi dengan lembaga keuangan syariah : dalam mengelola nilai tukar rupiah, bank Indonesia dapat bekerja sama dengan lembaga keuangan syariah untuk memastikan kesesuaian dengan prinsip-prinsip syariah. 5) edukasi dan kesabaran masyarakat : bank Indonesia dalam pandangan ekonomi islam juga memiliki peran dalam mengedukasi masyarakat tentang prinsi-prinsip ekonomi islam dan pentingnya menjaga stabilitas nilai tukar rupiah berdasarkan nilai-nilai islam.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information/Pembimbing: | Pemimbing I : Dr. Mar’atun Shalihah, M. Si / Pembimbing II : Fadli Fendi Malawat, M. S. A |
Uncontrolled Keywords: | Bank Indonesia, Nilai Tukar, Kebijakan Moneter, Ekonomi Islam |
Subjects: | Ekonomi Islam Ekonomi Syariah IAIN Ambon > Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah |
Divisions: | Berdasarkan Subyek > Ekonomi Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah |
Depositing User: | Yunita Febriani |
Date Deposited: | 02 Dec 2024 01:33 |
Last Modified: | 02 Dec 2024 01:33 |
URI: | http://repository.iainambon.ac.id/id/eprint/4509 |
Actions (login required)
View Item |