Analisis kemampuan berfikir kreatif siswa kelas VIII di SMP Al-Hilaal Kamal melalui pembelajaran berbasis masalah pada konsep kerusakan lingkungan

Rahantan, Abdul Gafur (2019) Analisis kemampuan berfikir kreatif siswa kelas VIII di SMP Al-Hilaal Kamal melalui pembelajaran berbasis masalah pada konsep kerusakan lingkungan. Skripsi thesis, IAIN AMBON.

[img] Text
FULL SKRIPSI_69.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB I, III, V_69.pdf

Download (996kB)

Abstract

Model Berbasis Masalah adalah model yang memadu peserta didik untuk memecahkan suatu permasalahan dan membaca panduan yang disiapkan oleh guru sesuai dengan materi yang akan diajarkan, dengan waktu yang sudah ditentukan untuk dicari kata-kata penting yang terdapat pada teks atau bacaan tersebut sesuai dengan topik pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar siswa dengan menggunakan model berbasis masalah. Penelitian ini merupakan tipe penelitian kuantitatif Deskriptif yang dilaksanakan pada tanggal 14 sampai 24 di SMP AL-HILAAL Kamal Kabupaten Seram Bagian Barat, sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 20 siswa yang terdiri dari 8 siswa laki-laki dan 12 siswa perempuan. Hasil penelitian menunjukan bahwa dengan menggunakan model pembelajaran bebasis masalah, kemampuan berfikir kreatif siswa terhadap konsep kerusakan lingkungan berbeda-beda. Berpikir kreatif kategori kurang kreatif rata-rata nilai persentasenya sebesar 39,2% terdapat pada kemampuan berfikir kebaruan (originality), sedangkan berfikir kreatif kategori cukup rata-rata nilai persentasenya adalah sebesar 57,46% pada kemampuan berfikir keluwesan (flexibility), Perolehan rata-rata nilai persentase untuk kemampuan berpikir lancar (fluency), adalah sebesar 58,0%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Pembimbing: Pembimbing I; Cornely Pary, M.Pd Pembingbing II Laila Sahubawa, M.Pd.
Uncontrolled Keywords: Analisis Kemampuan Berfikir kreatif Pembelajaran berbasis masalah Kerusakan lingkungan
Subjects: Pendidikan Biologi
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Usemahu Abdullah
Date Deposited: 18 Nov 2020 04:15
Last Modified: 18 Nov 2020 04:15
URI: http://repository.iainambon.ac.id/id/eprint/706

Actions (login required)

View Item View Item