Strategi Komunikasi Politik Tim Pasangan RAMA (Ramli Umasugi-Amos Besan) Pada Pemilukada Kabupaten Buru Periode 2017-2022

Bugis, Bahri (2021) Strategi Komunikasi Politik Tim Pasangan RAMA (Ramli Umasugi-Amos Besan) Pada Pemilukada Kabupaten Buru Periode 2017-2022. Skripsi thesis, IAIN Ambon.

[img] Text
BAB I, III, V.pdf

Download (2MB)
[img] Text
FULL SKRIPSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Untuk Mengetahui Mekanisme dan Pola Komunikasi Politik Yang dilakukan Partai Penyusun Pasangan Rama (Ramli Umasugi dan Amos Besan Pada Pemilukada Kabupaten Buru, Serta Menganalisa Langkah Yang dilakukan Tim Pasangan Rama dan Strategi Dalam Tim Untuk Memenangkan Kandidatnya. Loyalitas Dari Pendukung Pasangan Rama (Ramli Umasugi dan Amos Besan) Menjadikan Pasangan Ini Semakin Gencar Untuk Melakukan Komunikasi Tatap Muka Sebagai Bentuk Kampanye Untuk Meraih Dukungan Suara Pada Pemilukada Kabupaten Buru. Strategi Yang Dibangun adalah Keputusan Kondisional adalah tindakan Yang Akan dijalankan Saat Kampanye Politik Berlangsung Demi Meraih Sebuah Kemenangan. Dalam Pemilihan Umum Strategi Politik Sangat diperlukan Dalam Kandidat Maupun Tim-tim Pemenangnya Dalam Sebuah Partai, Mempunyai Caranya Masing-masing Dengan Melakukan Pendekatan Politik Janji-janji Politik dan Deklarasi Terbuka dan Lain Sebagainya Guna Untuk Bertujuan Dapat Meraih Kemenanganya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Pembimbing: Pembimbing I : Drs. Mahdi Malawat, M. Fil. I / Pembimbing II : Abdurahman Tuasikal, M. Si
Uncontrolled Keywords: Komunikasi Politik
Subjects: Ilmu Komunikasi
IAIN Ambon > Fakultas Ushuluddin dan Dakwah > Jurnalistik
Jurnalistik
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Dakwah > Jurnalistik
Berdasarkan Subyek > Jurnalistik
Depositing User: Yunita Febriani
Date Deposited: 03 Dec 2021 01:34
Last Modified: 03 Dec 2021 01:34
URI: http://repository.iainambon.ac.id/id/eprint/1776

Actions (login required)

View Item View Item