Analisis Kepuasan Berbelanja Mahasiswa IAIN Ambon Menggunakan Aplikasi Lazada Perspektif Ekonomi Syariah (Studi pada Mahasiswa Prodi Ekonomi Syariah)

Ikhwan, Khoiril (2023) Analisis Kepuasan Berbelanja Mahasiswa IAIN Ambon Menggunakan Aplikasi Lazada Perspektif Ekonomi Syariah (Studi pada Mahasiswa Prodi Ekonomi Syariah). Skripsi thesis, IAIN Ambon.

[img] Text
BAB I, III, V.pdf

Download (3MB)
[img] Text
FULL SKRIPSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kepuasan berbelanja mahasiswa program studi Ekonomi Syariah menggunakan aplikasi Lazada dari perspektif ekonomi syariah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif, dimana data diperoleh melalui observasi langsung melalui wawancara dan dokumentasi kepada pengguna aplikasi Lazada. Berdasarkan hasil dan pembahasan, diperoleh kesimpulan sebagai berikut: Pertama, 1.Mahasiswa Prodi Ekonomi syariah, dalam berbelanja menggunakan aplikasi lazada belum sepenuhnya merasakan adanya kepuasan, hal tersebut tercermin dari pengalaman ketidaksesuaian mereka dalam berbelanja menggunakan aplikasi lazada. Pada dasarnya Kepuasan berbelanja harus memenuhi tiga indikator kepuasan yaitu yaitu: pembelian kembali, kesediaan merekomendasikan dan kesesuaian harapan. Kedua, 2. Dalam islam berbelanja harus mengutamakan kebutuhan bukan hanya kesenangan atau keinginan. Islam tidak melarang untuk berbelanja selama hal tersebut masih sejalan dengan etika konsumsi yaitu tidak berlebihan. serta bagi seorang penjual harus mengutamakan tanggung jawab, kepercayaan, dan integritas. Kepuasan dalam bertransaksi dapat dicapai dengan mencari ridha Allah SWT.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Pembimbing: Pembimbing I : Fitria Karnudu, M. M / Pembimbing II : Muammar W. Maruapey, M. M
Uncontrolled Keywords: Kepuasan Berbelanja, Aplikasi Lazada, Ekonomi Syariah
Subjects: Ekonomi Syariah
IAIN Ambon > Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Divisions: Berdasarkan Subyek > Ekonomi Syariah
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Yunita Febriani
Date Deposited: 18 Jul 2024 02:35
Last Modified: 18 Jul 2024 02:35
URI: http://repository.iainambon.ac.id/id/eprint/4411

Actions (login required)

View Item View Item