Belajar Matematika Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Materi Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) Siswa Kelas VIII SMP N 6 SERAM BARAT

Anwar, Riski Amelia (2019) Belajar Matematika Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Materi Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV) Siswa Kelas VIII SMP N 6 SERAM BARAT. Skripsi thesis, IAIN Ambon.

[img] Text
BAB I, III, V.pdf

Download (13MB)
[img] Text
FULL SKRIPSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (33MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan basil belajarmatematika melalui model pembelajaran kooperatif tipe STAD materi sistem persamaan linear dua variabel (SPLDV) siswa kelas VIII SMP N 6 SERAM BARAT. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan desain Kemmis dan Mc Taggart. Penelitian ini terdiri dari 4 tahap yaitu tahap perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan tahap refleksi. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas VIII SMP N 6 SERAM BARAT dengan jumlah 28 siswa. Penelitian ini dilakukan dengan dua siklus, setiap siklus terdapat dua kali pertemuan. Setiap akhir siklus terdapat tes hasil belajar siswa. Penelitian ini diawali dengan kegiatan pra test penelitian dan pelaksanaan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD dapat meningkatkan basil belajar matematika materi sistem persamaan linear dua variabel (SPLDV) siswa kelas VIII SMP N 6 SERAM BARAT. Hal ini ditunjukan dengan nilai tes awal yang semula sangat kurang memuaskan yaitu sebesar 28,57% dan rata-rata nilai tes awal siswa sebesar 46,42. Namun setelah mendapatkan pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD pada siklus I, basil belajar siswa meningkat menjadi 21,43% dan rata-rata nilai tes sebesar 63,57. Kemudian meningkat pada siklus II sebesar 35,71% dan rata-rata nilai tes sebesar 87,57.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Pembimbing: Pembimbing I : Nurlaila Wattiheluw, M. Pd / Pembimbing II : Syafruddin Nukuhaly, M. Pd
Uncontrolled Keywords: Persamaan Linear Dua Variabel
Subjects: Pendidikan Matematika
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Yunita Febriani
Date Deposited: 13 Nov 2020 02:03
Last Modified: 13 Nov 2020 02:03
URI: http://repository.iainambon.ac.id/id/eprint/696

Actions (login required)

View Item View Item