Profil Pendidikan Karakter Pembelajaran Matematika dalam Kurikulum 2013 Siswa Kelas VIII di MTs Negeri 6 Maluku Tengah

-, Jusriati (2022) Profil Pendidikan Karakter Pembelajaran Matematika dalam Kurikulum 2013 Siswa Kelas VIII di MTs Negeri 6 Maluku Tengah. Skripsi thesis, IAIN Ambon.

[img] Text
BAGIAN PERTAMA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (354kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (443kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (106kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (265kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (91kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (87kB)
[img] Text
DOKUMENTASI.pdf

Download (366kB)
[img] Text
IZIN PENELITIAN.pdf

Download (69kB)
[img] Text
SELESAI PENELITIAN.pdf

Download (59kB)

Abstract

Pendidikan pada hakikatnya adalah perubahan perilaku, mengikuti kerangka berfikir seperti itu, sudah selayaknya proses pendidikan sanggup mengubah sikap dan membangun perilaku sesuai harapan. Poerwadar minta mengemukakan bahwa karakter adalah sebagai tabiat, watak, sifat-sifat kejiwaan, akhlak atau budi pekerti yang membedakan seseorang dari orang lain. Mengacu pada pengertian karakter yang telah diuraikan, pembentukan karakter siswa di sekolah sangat penting dalam pembelajaran, khususnya pembelajaran matematika. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pendidikan karakter pada pembelajaran matematika dikelas VIII. Jenis penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Instrumen dalam penelitian ini menggunakan pedoman wawancara, pedoman observasi dan dokumentasi. Metode penelitian dengan wawancara secara langsung dan menggunakan angket. Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan guru menanamkan pendidikan karakter bertanggung jawab, karakter rasa hormat karakter keadilan dan karakter peduli dengan memberikan teladan yang baik kepada siswa seperti menjaga kebersihan sekolah, memberikan pemahaman kepada siswa pentingnya mengerjakan tugas sekolah, datang ke sekolah sebelum waktu bell berbunyi, berlaku sopan kepada guru lain maupun siswa, mengajarkan siswa menghargai sesama, tidak membeda-bedakan status siswa di sekolah dan tidak membuang sampah sembarangan dan menjaga kebersihan sekolah. Pendidikan karakter keberanian, karakter kejujuran dengan memberikan keyakinan dan menumbuhkan rasa percaya diri siswa agar berani bertanya dan mengerjakan soal di depan tanpa harus ditunjuk, tidak menyontek percaya kepada hasil jawaban sendiri dan selalu berlaku jujur. Karakter kewarganegaraan dengan memberikan pemahaman kepada siswa dalam kehidupan bersosial menanamkan pengertian siswa bahwa kita itu makhluk sosial. Karakter disiplin diri dengan memberikan peraturan yang mengikat dan menasehati siswa dengan cara-cara yang santun. karakter ketekunan dengan memberikan motivasi kepada siswa mengatakan mengerjakan tugas terus-menerus dapat melatih siswa dalam menghadapi ujian.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Pembimbing: Dr. Muhammad Rijal, M.Pd / Nurlaila Sehuwaky, M.Pd
Uncontrolled Keywords: Pendidikan Karakter, Pembelajaran Matematika
Subjects: Pendidikan Matematika
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Matematika
Depositing User: La Iba
Date Deposited: 26 Oct 2022 04:54
Last Modified: 26 Oct 2022 04:54
URI: http://repository.iainambon.ac.id/id/eprint/2517

Actions (login required)

View Item View Item