Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Pada Materi Bilangan Bulat

Kadatua, Zi’at (2022) Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Pada Materi Bilangan Bulat. Skripsi thesis, IAIN Ambon.

[img] Text
Halaman Awal.pdf

Download (474kB)
[img] Text
Bab 1.pdf

Download (314kB)
[img] Text
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (432kB)
[img] Text
Bab 3.pdf

Download (287kB)
[img] Text
Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (466kB)
[img] Text
Bab 5.pdf

Download (88kB)
[img] Text
Daftar Pustaka - Lampiran.pdf

Download (2MB)

Abstract

Kesalahan secara mendetail dibutuhkan agar kesalahan-kesalahan siswa dan faktor-faktor penyebabnya dapat diketahui lebih jauh untuk membantu mengatasi permasalahan tersebut kesalahan merupakan suatu bentuk penyimpangan terhadap hal yang benar, prosedur yang ditetapkan sebelumnya, atau penyimpangan dari suatu yang diharapkan. Jenis dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Fokus dalam penelitian ini adalah jenis kesalahan dan faktor yang menyebabkan siswa kelas VII SMP Negeri 4 Kepulauan Manipa dalam menyelesaikan soal bilangan bulat. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 15 Agustus sampai dengan 15 September 2022. Subjek dalam penelitian ini siswa kelas VII SMP Negeri 4 Kepulauan Manipa. Teknik analisis data menggunakan analisis data kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam mengerjakan soal matematika, siswa kelas VII SMP Negeri 4 Kepulauan Manipa dengan inisial OFK dan LT masih banyak melakukan kesalahan. Ini ditandai dengan kesalahan-kesalahan yang dilakukan dalam menyelesaikan soal materi bilangan bulat. Kesalahan yang dilakukan adalah kesalahan fakta, kesalahan konsep dan kesalahan prinsip.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information/Pembimbing: Dr. Djaffar Lessy, M.Si / Gamar Assagar, M.Pd
Subjects: Pendidikan Matematika
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Matematika
Depositing User: La Iba
Date Deposited: 17 Nov 2023 06:09
Last Modified: 17 Nov 2023 06:09
URI: http://repository.iainambon.ac.id/id/eprint/3944

Actions (login required)

View Item View Item